Dikira Mayat Korban Tertimbun Longsor di Cugenang, Ternyata Hanya Bangkai Kuda

Yudi Dharmawan
Suasana evakuasi memastikan temuan warga di Kampung Cijedil Kecamatan Cugenang (Foto : iNewsCianjur.id/ist.)

CIANJUR, iNewsCianjur.id - Petugas dari kepolisian berhasil mengevakuasi seekor bangkai kuda, di reruntuhan longsoran pasca gempa mengguncang Cianjur beberapa waktu lalu di Kampung Cijedil, Desa Cijedil, Kecamatan Cugenang. 

Sebelumnya warga dan petugas yang ada di lokasi sempat ramai bahwa temuan tersebut adalah mayat manusia, namun ternyata setelah dilakukan hanya bangkai kuda.

Komandan Kompi 3 Batalyon B Pelopor Cipanas AKP Seno Sujatmiko mengatakan, awalnya mengira se sosok mayat yang menjadi korban timbunan longsor beberapa waktu lalu.

"Setelah kita telusuri ternyata kendaraan truk yang mengangkut kuda, dan itu memang tidak kita angkut tiga bulan yang lalu sekarang diketemukan lagi," katanya.

Editor : Ayi Sopiandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network