Warga di Kawasan Gunung Kasur Cianjur Temukan Primata Langka Jenis Lutung dalam Kondisi Penuh Luka

Ayi Sopiandi
Nampak petugas Damkar Cipanas saat tengah mengevakuasi seekor lutung. (Foto : iNewsCianjur.id/ist.)

CIANJUR, iNewsCianjur.id - Warga di Kawasan Gunung Kasur, Desa Gado Kecamatan Pacet dihebohkan dengan temuan primata langka jenis utung dengan kondisi tubuh penuh luka dibagian kepala dan kaki, Kamis (16/2/2023) kemarin. 

Lutung yang merupakan primata hampir punah tersebut saat ini sudah dievakuasi oleh petugas damkar Kecamatan Cipanas. 

Yayan (50) warga Desa Gadog mengatakan, pertama kali ditemukan seekor lutung tersebut okeh warga lain yang memang sedang berada di sekitaran Gunung Kasur selanjutnya dilaporkan ke pihak desa setempat. 

"Melihat kondisi satwa langka tersebut, langsung melaporkannya ke pihak desa, untuk kembali dilakukan evakuasi," katanya, Jumat (17/2/2023).

Editor : Ayi Sopiandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network