"Kami sangat berterima kasih kepada polisi dan media yang telah membagikan takjil kepada kami. Semoga kegiatan seperti ini dapat dilakukan lagi di masa depan," kata Deni.
Kegiatan bagi-bagi takjil ini diharapkan dapat memperkuat hubungan antara polisi dan masyarakat, serta memberikan kontribusi positif dalam menyambut bulan suci Ramadhan.
Editor : Ayi Sopiandi
Artikel Terkait