CIANJUR, iNewsCianjur.id - Wisata Air Waduk Cirata Jangari, Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur, mulai ramai dikunjungi wisatawan lokal.
Wisatawan yang datang ke Jangari dalam rangka papajar menyambut datangnya bulan puasa.
Salah satu wisatawan lokal Kecamatan Cugenang Edoh (55) mengatakan, ia bersama keluarganya datang ke jangari dalam rangka papajar dengan cara naik perahu mesin dan makan nasi liwet di lesehan apung.
"Seperti biasa nyambut bulan puasa, jadi kami papajarnya makan nasi liwet dan ikan bakar di lesehan apung di jangari," kata Edoh, Kamis 27 Februari 2025.
Editor : Ayi Sopiandi
Artikel Terkait