Dikatakan Frida, sedangkan untuk tahun 2022 di Cianjur ada 11 kasus difteri yang menyerang anak-anak dan dewasa dengan begitu sebagai bahan dasar naik status kejadian luar biasa atau tidaknya di Kabupaten Cianjur.
Dijelaskan Frida, difteri merupakan penyakit menular yang dapat menyebar melalui batuk, bersin atau luka terbuka. Adapun gejalanya sakit tenggorokan dan atau pernafasan.
"Gejala difteri muncul 2 sampai 5 hari setelah seseorang terinfeksi. Apabila muncul gejala, biasanya berupa terbentuknya lapisan tipis berwarna abu-abu yang menutupi tenggorokan," jelasnya.
Editor : Ayi Sopiandi
Artikel Terkait