Korban Banjir Mekarsari Agrabinta Dapat Bantuan Donatur dan Pemerintah

Gusti Wilantara
Korban yang rumahnya kena banjir di Kecamatan Agrabinta kini telah mendapatkan bantuan sembako. Foto: ist.

Harapan besar juga datang dari warga. Tatang Suhanda (63), salah satu korban dari Kampungbaru, mengaku lega setelah menerima bantuan. Hal senada diungkapkan Anwar Musadad (47) warga Bojongterong dan Sudirman (34) warga Sindangsari.

“Bantuan ini sangat berarti bagi kami. Semoga pemulihan cepat selesai dan kehidupan kami bisa kembali normal,” kata mereka.



Editor : Ayi Sopiandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network