Sunaryanto mengatakan untuk pengajuan tahap ketiga yang sudah ditandatangi telah masuk ke Kementerian Keuangan.
"Saat ini sudah ada 199 pembangunan yang dalam progres dan yang sudah jadi 100 persen ada 10 unit rumah," paparnya.
Sementara puing bangunan yang sudah dibersihkan mencapai 7.000 unit rumah rusak berat.
"Untuk kategori rumah rusak sedang dan ringan silahkan mereka perbaiki sendiri, tapi kalau rusak berat harus dibangunkan," pungkasnya.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait