get app
inews
Aa Text
Read Next : Urus Pajak Sambil Baca Buku Digital, Dispusipda Jabar Luncurkan Anjungan Literasi di P3DW Cianjur

Liburan Seru Bareng Keluarga! Ini 5 Tempat Wisata Keluarga Terfavorit di Cianjur

Rabu, 09 Juli 2025 | 11:45 WIB
header img
Foto : istimewa/net The Nice Funtastic Park.

CIANJUR, iNewsCianjur.id – Kabupaten Cianjur dikenal sebagai daerah yang kaya akan potensi wisata alam dan budaya. Tak hanya cocok untuk petualangan solo atau romansa alam, Cianjur juga menyimpan berbagai destinasi seru untuk liburan bersama keluarga.

Berikut 5 tempat wisata keluarga di Cianjur yang wajib dikunjungi:

1. Taman Bunga Nusantara
Terletak di Kecamatan Cipanas, Taman Bunga Nusantara menjadi salah satu ikon wisata keluarga Cianjur. Dengan hamparan taman tematik seperti Taman Jepang, Taman Perancis, hingga Taman Labirin, tempat ini sangat cocok untuk piknik keluarga, spot foto, dan edukasi anak-anak soal jenis-jenis flora dari berbagai negara.

2. Little Venice Kota Bunga
Ingin merasakan nuansa Eropa tanpa harus jauh-jauh ke luar negeri? Little Venice di Kota Bunga, Cipanas, menawarkan suasana kanal ala Venesia lengkap dengan perahu gondola yang bisa dinaiki sekeluarga. Tempat ini juga dilengkapi dengan wahana permainan dan spot instagramable yang menarik untuk semua usia.

Editor : Ayi Sopiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut